Disiplin Nomor Satu

Jawa Post Radar Malang, 1 agustus 2016_1

Jawa Post Radar Malang, 1 agustus 2016

Jawa Post Radar Malang, 1 agustus 2016

Alumnus Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang (UM) 
Desy Proklawati

Disiplin Nomor Satu

MENGHARGAI waktu masih menjadi hal sulit bagi banyak orang. Namun, itulah yang selalu diperangi Desy Proklawati. Data yang lahirpada 17 Agustus 1987 ini begitumenjunjung tinggi soal disiplin. “Menghargai waktu itu sangat penting. Ini yang selalu saya tanamkan dalam diri,” ujar alumnus Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang (UM) yang kini jadi supervisor (SPY) di salah satu provider telekomunikasi di Kepanjen.

Buah kedisiplinan itu, Desy pern ah mendapatkan penghargaan best customer services pada 2015 lalu. Dan dari sanalah karimya sebagai SPY dimulai. “Semua berbekal dari disiplin diri sendiri,” tukas gadis yang pernah bercita-cita menjadi pol wanini.

Menurutnya, disiplin waktu itu tidak terbentuk dalam sekejap saja. Butuh proses lama dan pembiasaan. Desysendiri mengaku terbiasa melakukan sesuatu tepat waktu sejak remaja. (map/c2/ nen)

Leave a Reply

Your email address will not be published.